PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KIK-IRMA MENGGUNAKAN MEDIA BERVARIASI PADA TEKS PROSEDUR DI SMP IT ASH-SHIDDIIQI
DOI:
https://doi.org/10.22460/semantik.v14i1.p101-112Kata Kunci:
model pembelajaran KIK-IRMA, media pembelajaran, teks prosedur, Canva, YouTube, infografikAbstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi penerapan model pembelajaran KIK-IRMA menggunakan media bervariasi dalam meningkatkan keterampilan siswa pada pembelajaran teks prosedur di tingkat SMP. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan melibatkan siswa kelas IX di salah satu SMP di Indonesia. Media yang digunakan meliputi Canva, YouTube, dan infografik berbasis kertas, yang dipilih untuk menyesuaikan gaya belajar siswa dan memperkaya pengalaman belajar mereka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan Canva dan YouTube meningkatkan motivasi dan pemahaman siswa terhadap teks prosedur lebih dari 80%, sedangkan infografik berbasis kertas memberikan kontribusi dalam melatih literasi visual dan penyusunan informasi. Kendala yang dihadapi meliputi keterbatasan infrastruktur teknologi dan kompetensi guru dalam memanfaatkan media digital. Penelitian ini memberikan kontribusi terhadap pengembangan strategi pembelajaran berbasis teknologi yang relevan dengan kebutuhan siswa di era digital. Implikasi penelitian ini mengarah pada perlunya penguatan kapasitas teknologi di sekolah dan diversifikasi media pembelajaran.Referensi
Ali, B., & Baig, F. (2023). The Impact Of Educational Videos On The Academic Performance Of University Students In Distance Learning. December 2022.
Apriyanti, S. (2024). Peningkatan keterampilan menulis teks prosedur menggunakan model project based learning menggunakan media video animasi pada siswa kelas xi multimedia b SMK negeri 6 Bungo tahun pelajaran 2022/2023. Jurnal Tunas Pendidikan, 6(2), 445–450. https://doi.org/10.52060/pgsd.v6i2.1613
Bulut, O., Gorgun, G., & Yildirim-erbasli, S. N. (2024). The impact of frequency and stakes of formative assessment on student achievement in higher education : A learning analytics study. July, 1–11. https://doi.org/10.1111/jcal.13087
Creswell, J. W. (2013). Penghargaan. Research Design: Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed.
Dillenbourg, P., Baker J, M., Agnes, B., & O’Malley, C. (2007). The evolution of research on collaborative learning The evolution of research on collaborative learning. From Design to Orchestration, January, 189–211.
Erita, E. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran. Economica, 6(1), 72–86. https://doi.org/10.22202/economica.2017.v6.i1.1941
Fakhriyah, F., Rusilowati, A., & Susilaningsih, E. (2021). Argument-Driven Inquiry Learning Model: A Systematic Review. International Journal of Research in Education and Science, 7(3), 767-784.
Fauzan, H. (2019). Model Pembelajaran Dalam Berbagai Pendekatan. UIN KHAS Jember.
Fiantika, F., Wasil, M., & Jumiyati, S. (2020). Metodologi Penelitian Kualitatif. In Metodologi Penelitian Kualitatif. In Rake Sarasin (Issue March).
Hasmiza, H., & Humaidi, M. N. (2023). Efektivitas youtube sebagai media pembelajaran pendidikan agama islam di era digitalisasi. Research and Development Journal of Education, 9(1), 97-105.
Helmiati. (2012). Model pembelajaran. Aswaja Pressindo: Yogyakarta
Khadijah. (2017). Belajar Dan Pembelajaran Tujuan Belajar Dan Pembelajaran. In Uwais Inspirasi Indonesia (Issue March). https://www.coursehero.com/file/52663366/Belajar-dan-Pembelajaran1-convertedpdf/
Khalaf, B. K., & Mohammed Zin, Z. B. (2018). Traditional and inquiry-based learning pedagogy: A systematic critical review. International Journal of Instruction, 11(4), 545-564.
Kuntarto, E. (2019). Telaah Linguistik untuk Guru Bahasa. Modul Universitas Jambi, 1–40. https://repository.unja.ac.id/5908/1/BUKU TELAAH LINGUISTIK.pdf
Levinson, S. C. (2017). Pragmatica. The Fragmentary Latin Poets. https://doi.org/10.1093/oseo/instance.00076667
Mayer, R. E. (2002). Multimedia learning: psychology of learning and motivation. Psychology of learning and motivation, Academic Press, 41, 85-139. https://doi.org/10.1016/s0079-7421(02)80005-6
Öztürk, B., Kaya, M., & Demir, M. (2022). Does inquiry-based learning model improve learning outcomes? A second-order meta-analysis. Journal of Pedagogical Research, 6(4), 201-216.
Patton, M. (2003). Qualitative Research and Evaluation Methods (3rd ed.). In Evaluation Journal of Australasia .3(2), pp. 60–61. https://doi.org/10.1177/1035719X0300300213
Pratama, R., Alamsyah, M., S, M. F., & Marhento, G. (2023). Pemanfaatan Canva Sebagai Media Pembelajaran Interaktif dalam Meningkatkan Pemahaman Peserta Didik Madrasah Aliyah pada Mata Pelajaran IPA. Edubiologia. 3(1), 40–46.
Putrawangsa, S., & Siti N. (2019). Buku Strategi Pembelajaran. In Cv. Reka Karya Amerta (Issue April, pp. 1–107).
Rukhmana, T. (2021). Jurnal Edu Research Indonesian Institute For Corporate Learning And Studies (IICLS) Page 25. Jurnal Edu Research : Indonesian Institute For Corporate Learning And Studies (IICLS), 2(2), 28–33.
Sari, W. Y., & Wirdanengsih, W. (2023). Internalisasi karakter baik pembelajaran muatan lokal aksara incung. Naradidik: Journal of Education and Pedagogy, 2(1), 9–16. https://doi.org/10.24036/nara.v2i1.90
Sugiyono. (2020). Metodologi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D (Cetakan 19). Alfabeta.
##submission.downloads##
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
The author is responsible for acquiring the permission(s) to reproduce any copyrighted figures, tables, data, or text that are being used in the submitted paper. Authors should note that text quotations of more than 250 words from a published or copyrighted work will require a grant of permission from the original publisher to reprint. The written permission letter(s) must be submitted together with the manuscript.