HUBUNGAN MOTIVASI GURU DALAM MENGEMBANGKAN MEDIA PEMBELAJARAN DENGAN TINGKAT KREATIVITAS PAUD (Penelitian Kuantitatif kepada Guru PAUD dan AUD di Kecamatan Ujung Berung Kota Bandung)
DOI:
https://doi.org/10.22460/ts.v6i2p91-97.2098Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya hubungan kreativitas dan motivasi guru dalam pengembangkan media pembelajaran yang kreatif   AUD. Populasi pada penelitian ini adalah guru dan AUD di kecamatan Ujung Berung Kota Bandung. Teknik pengambilan sampel digunakan teknik purposive sampling dengan melibatkan 56 guru PAUD dan AUD dari 22 PAUD di kecamatan Ujung berung. Metode penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif desain korelasional dengan teknik analisis data korelasi product moment berdasarkan data angket motivasi guru dalam pengembangkan media pembelajaran yang kreatif  dan kreativitas AUD. Analisis data dibantu dengan aplikasi SPSS 22 diperoleh kesimpulan bahwa terdapat hubungan signifikan antara kreativitas dan motivasi guru dalam pengembangkan media pembelajaran yang kreatif   AUD dengan nilai korelasi 0,822 dalam kategori hubungan positif yang sangat kuat. Artinya apabila motivasi guru dalam pengembangkan media pembelajaran yang kreatif  mengalami peningkatan maka kreativitas AUD pun akan meningkat. Kata Kunci: Pengembangan Media Pembelajaran, Kreativitas, Motivasi Guru dalam pengembangkan media pembelajaran.ÂReferences
Abidin, Jefri Marzal, dan Rohati. (2016). “Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Interaktif Berbasis Android untuk Menumbuhkan Motivasi belajar Anak Disleksia pada Materi Eksponensial di Kota Jambi.†Edumatica 04 (02) : 66-76.
Agustin, Eri. (2015). “Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru Sekolah Dasar Dabin IV Kecamatan Kajen Kabupaten Pekalonganâ€. Skripsi. (online). Semarang: Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Semarang.
Arikunto, Suharsimi. (2017). Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Balqis, Putri, dkk. (2016). “Kompetensi Pedagogik Guru Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Pada SMPN 3 Ingin Jaya Kabupaten Aceh Besarâ€. Vol. 2. (online) diakses pada tanggal 10 Des 2020.
Hasan, Maimunah. (2015). PAUD (Pendidikan AUD Usia Dini). Jogjakarta: Diva Press.
Hawadi, Reni Akbar. (2015). Psikologi Perkembangan AUD : Mengenal Sikap Bakat dan Kemampuan AUD . Jakarta: Grasindo.
Hurlock, Elizabeth. (2015). Perkembangan AUD Jilid 1. Jakarta: Erlangga.
Kompri. (2015). Motivasi Pembelajaran Perspektif Guru dan Siswa. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Munandar, Utami. (2017). Mengembangkan Bakat dan Kreativitas AUD Sekolah. Jakarta: Gramedia Widiasarana Indonesia.
Nurchasanah. (2018). Model Perfomasi Majalah AUD Untuk Meningkatkan Kreativitas Berbahasa Lisan AUD Usia Prasekolah. Malang: Jurnal Penelitian Universitas Negeri Malang.
Yunita, (2018). Penggunaan Permainan Edukatif Untuk Mengembangkan Kreativitas AUD Usia Dini dalam Keluarga di Desa Grabag. Jurnal. Semarang: UNNES.