POLA ASUH DEMOKRATIS DALAM MENUMBUHKAN KEMANDIRIAN ANAK

Authors

  • Tetin Nurfitri Early Childhood Islamic Education, Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Al- Hidayah, Tasikmalaya, West Java Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.22460/ts.v7i1p31%20-%2036.2611

Abstract

Kemandirian merupakan hal penting yang harus ditumbuh kembangkan sejak dini pada anak.  Anak usia dini adalah sosok individu yang sedang menjalani suatu proses perkembangan dengan pesat. Salah satu faktor yang mempengaruhi perkembangan kemandirian anak adalah pola asuh orang tua. Beberapa pola asuh yang dihadirkan adalah beragam. Salah satu pola asuh yaitu pola asuh demokratis, pola asuh inilah yang tampaknya lebih kondusif dalam pendidikan karakter anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemandirian anak ditinjau dari pola asuh demokratif yang diterapkan orang tua. Rumusan masalahnya yaitu Bagaimana peran pola asuh demokratis dalam menumbuhkan kemandirian anak. Adapun metode dalam penelitian ini adalah kualitatif. Adapun kesimpulan yang diperoleh bahwa pola asuh demokratis baik diterapkan untuk pembentukan kepribadian anak.   Kata Kunci: Pola asuh demokratis, Kemandirian anak.

References

Berk, LE. (1992). Children’s private speech: An overview of theory and the status of research. In R.M. Diaz & L.E. Berk (Eds.), Private speech: From social interaction to self-regulation (pp. 17–53). Hove, UK: Lawrence. Erlbaum Associates.

Helmawati (2014). Pendidikan Keluarga. Bandung:Remaja Rosdakarya.

Hurlock, E.B. (2010). Perkembangan Anak Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Komala. (2015). Mengenal dan Mengembangkan Kemandirian Anak Usia Dini Melalui Pola Asuh Orang Tua dan Guru. Jurnal Tunas Siliwangi Vol.1 No.1 Oktober 2015.

Nurhayati, E. (2011). Psikologi Pendidikan Inovatif.Yoyakarta:Pustaka Pelajar.

Restiani, S. (2017). Hubungan Antara Pola Asuh Demokratis Dengan Kemandirian Anak di Kelompok A PAUD IT Bina Iman Kabupaten Bengkulu Utara. Jurnal Potensia PGPAUD FKIP UNIB Vol.2 No.1 2017.

Santrock, J. (2002). Perkembangan Anak. Jakarta: Erlangga.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, R & D.Bandung: CV Alfabeta.

Yuliani, A. dkk. (2015). Penanaman Nilai Kemandirian Pada Anak Usia Dini (Studi Pada Keluarga di RW 05 Kelurahan Sindangsari Kecamatan Beber Cirebon). Departemen Pendidikan Luar Sekolah FIP UPI.

Yusuf, S. (2002). Psikologi Perkembangan Anak & Remaja. Bandung: Remaja Rosdakarya

Downloads

Published

2021-04-30