PENDEKATAN BRAINSTORMINGROUND-ROBIN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASIMATEMATIS SISWA SMP

##plugins.themes.bootstrap3.article.main##

Maya Siti Rohmah

Abstract

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan komunikasi matematis siswa yang pembelajarannya menggunakan Brainstorming Round-Robin dibandingkan dengan siswa yang pembelajarannya konvensional. Penelitian kuasi eksperimen ini mengambil populasi siswa kelas VII pada salah satu SMP di kabupaten Bandung Barat dengan sampel 2 kelas. Dari dua kelas yang dipilih dalam penelitian ini, salah satunya digunakan sebagai kelas eksperimen yang memperoleh pembelajaran dengan pendekatan Brainstorming Round-Robin, sedangkan kelas lainnnya sebagai kelas kontrol yang pembelajarannya konvensional. Kedua kelompok diberikan pretes dan postes kemampuan komunikasi matematis. Data N-gain yang diperoleh diuji secara kuantitatif dengan uji perbedaan rerata nonparametrik Mann-Whitney. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peningkatan kemampuan komunikasi matematis siswa yang mendapat pembelajaran dengan menggunakan pendekatan Brainstorming Round-Robin lebih baik daripada siswa yang pembelajarannya konvensional.

Kata Kunci    :     Brainstorming Round-Robin, KomunikasiMatematis

 

 

ABSTRACT

The aims of these research are to determine anincrease in mathematics communication of students who obtain learning using Round-Robin Brainstormingbetter thanstudents who receivedconventional learning. This quasi experimental take population all students at class VII in one of public secondary school in West Bandung district with 2 classes as sample. From this 2 classes choosen in this research, one of them as an experimental classthatacquirelearningwithRound-Robin Brainstormingapproach, and the other one as acontrol class that receive conventional learning. Both groups weregiven thepretest and posttest of mathematics communication. N-gain data obtainedquantitatively,testedwitha meandifference testnonparametricMann-Whitney. The results showedthat an achievement and increase inmathematics communication of students thatgetslearning usingRound-Robin Brainstormingapproachbetter thanstudents who receivedconventional teaching.

Keywords:            Round-Robin Brainstorming, mathematics communication

##plugins.themes.bootstrap3.article.details##


Section
Articles

References

Alberta Education (2008). French as a Second Language Guide for Implementatition-Grade 10 to Grade 12 (Three-Year). [online]. Tersedia: http://education.alberta.ca/media/904583/app15.pdf . [02 Februari 2013].

Barkley, E.E., Cross, K.P., and Major, C.H. (2005). Collaborative Learning Techniques. New York: Jossey-Bass.

Baroody, A, J. (1993). Problem Solving, Reasoning, and Communicating, (K-8): Helping Children Think Mathematically. New York: Merrill as imprint of Macmillan Publishing Company.

Heartland Area Education Agency 11. (2006). Strategi and Tools for Group Processing. [online]. Tersedia: http://learningteams.pbworks.com/f/Facilitation+Tools+%26+Strategies.pdf.

Herdian. (2010). Kemampuan Komunikasi Matematika. [online]. Tersedia: http://herdy07.wordpress.com/2010/05/27/kemampuan-komunikasi-matematis/#more-1027.

Huang J dan Normandia B. (2009). “Students’ Perceptions on Communicating Mathematically: A Case Study of a Secondary Mathematics Classroomâ€. The International Journal of Learning. 16, (5).

Hutapea, N.M. (2013). Peningkatan Kemampuan Penalaran, Komunikasi Matematis dan Kemandirian Belajar Siswa SMA melalui Pembelajaran Generatif. Disertasi pada SPS UPI Bandung: Tidak Diterbitkan.

Ledlow, S (1995). Instructions for Roundrobin Brainstorming. Arizona State University. [online]. Tersedia: http://www.hydroville.org/system/files/team_roundrobin.pdf. [22 januari 2013].

Matrinho, M. H dan Ponte, J.P. (2008). A Collaborative Project as a Learning Opportunity for Mathematics Teachers. The International Congress on Mathematical Education. eds 11. Monterrey.

Ruseffendi, E. T. (2010). Dasar-Dasar Penelitian Pendidikan dan Bidang Non-Eksakta Lainnya. Edisi Cetak Pertama. Bandung.: Tarsito.

Soedjadi, R (2000). Kiat Pendidikan Matematika di Indonesia. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional.

Suherman, et al. (2001). Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. Bandung: JICA-UPI.

Wulanratmini, D. (2011). Peningkatan Kemampuan Penalaran dan Komunikasi Matematis dengan Pendekatan Creative Problem Solving melalui Media Geogebra di Kota Bandung Propinsi Jawa Barat. Tesis pada SPs UPI Bandung: Tidak Diterbitkan.

Yuniarti, Y. (2007). Meningkatkan Kemampuan Penalaran dan Komunikasi Matematis Siswa SMP melalui Pembelajaran dengan Pendekatan Inkuiri. Tesis pada PPs UPI: Tidak Diterbitkan.